BUKU SAKU LEARNING MANAGEMENT SYSTEM

Langkah pertama yang dilakukan sebelum input mengeluarkan Peserta Didik jenjang akhir adalah Tutup Semester dengan cara:

  1. Klik periode
  2. Klik semester
  3. Klik tutup semester
Mengeluarkan Peserta Didik jenjang akhir ke kelas alumni, caranya:
  1. Klik data
  2. Klik kelas (buat kelas ALUMNI)
  3. Tambah kelas
Lalu lanjut ke prosses berikutnya yaitu:
  1. Klik data
  2. Siswa versi lama
  3. Klik Edit Status Naik Kelas/Lulus
  4. Pilih kelas
  5. Select all
  6. Ganti kelas
Nonaktifkan Mapel dapat dilakukan dengan cara:
  1. Klik data
  2. Pelajaran
  3. Nonaktifkan
  4. Edit all nonaktif
Menambahkan Pelajaran, dapat dilakukan dengan cara:
  1. Tambah
  2. Isi form pelajaran
atau jika gurunya masih sama, proses dapat dilakukan dengan cara:
  1. Klik reuse
  2. Ganti tahun ajaran
  3. Aktif
Input Data Guru, dilakukan dengan cara:
  1. Klik data
  2. Guru dan SDM
  3. Isi form data atau melalui format excel (NIP wajib isi sebagai username, mis:24001)
Pemindahan Peserta Didik ketika pindah kelas atau pengaturan ulang, dilakukan dengan cara:
  1. Klik data
  2. Siswa versi lama
  3. Edit Status Naik Kelas/Lulus
  4. Pilih Kelas
  5. Select Peserta Didik yang akan dipindahkan
  6. Kelas yang dituju
Catatan: Langkah tersebut berlaku jika status belum start semester, jika sudah proses melalui injekctor.

Injector, dilakukan ketika status sudah start semester
Menu injector yang sering digunakan:
  1. Kelas
  2. Guru
  3. Siswa (tidak boleh hapus siswa, jika akan menghilangkan pindahkan saja ke kelas alumni atau kelas CBI)
  4. Pelajaran
Cara Memulai Semester (Start Semester):
  1. Klik periode
  2. Pilih senester
  3. Pilih mulai semester
  4. Isikan tanggal akhir semester di tgl.satu hari setelah terima raport (Mis: 21 Desembr 2024 
  5. Pilih nama kepala sekolah 
  6. Lalu simpan

Cara download Username dan Password:
  1. Klik menu
  2. Klik Data
  3. Kilik Guru dan SDM
  4. Pilih dan klik nama guru baru, lalu klik reset 2 kali
Setelah semua guru baru selesai di reset bisa download excel, dengan cara:
  1. Klik Setting
  2. Reset guru
  3. Klik download hasil reset password
Langkah awal yang cukup penting dan menentukan adalah membuat MASTER TP, dengan cara:
  1. Klik Buat Tujuan Pembelajaran;
  2. Pilih Elemen;
  3. Pilih Level Kognitif;
  4. Lalu masukkan Tujuan Pembelajaran, klik lanjutkan untuk memasukkan tujuan berikutnya; atau
  5. Klik Simpan untuk mengakhiri input Tujuan Pembelajan.
Cara Menyalin ATP Tahun Ajaran Lama ke Tahun Ajaran Baru:
  1. Klik E perangkat
  2. Klik ATP
  3. Klik Jenjang
  4. Pilih semester sebelumnya yang terisi
  5. Mapel
  6. Pilih pembuat (semua/saya)
  7. Pilih logo salin (warna ungu)
  8. Salin semua/hanya ATP
  9. Selanjutnya tinggal tunggu korfirmasi admin
Setelah seluruh Tujuan Pembelajaran selesai dimasukkan dalam master tujuan pembelajaran langkah selanjutnya membuat ATP :
  1. Klik Buat ATP
  2. Klik Masukkan Elemen
  3. Pilih Elemen yang akan dimasukkan dalam ATP
  4. Klik Elemen dan pilih Tujuan Pembelajaran lakukan sampai seluruh TP masuk ke dalam Elemen
  5. lalu pilih cetak ATP untuk melihat dan mendownload hasil ATP yang sudah di buat
Setelah selesai memuat ATP langkah selanjutnya membuat modul ajar:
  1. Pilih ATP
  2. lalu pilih Elmen lalu klim modul ajar
  3. lalu pilih buat modul ajar
  4. isikan seluruh form untuk modul ajar yang sudah ada di dalam sistem sampai dengan selesai
  5. lalu pilih Simpan lalu pilih PDF untuk melihat dan mendownload hasil input modul Ajar
Menonaktifkan TOKEN SOAL
  1. Pilih menu setting
  2. Lalu pilih konfigurasi
  3. Lalu pilih token
  4. Lalu disable

Permasalahan dan Solusi:
  1. Tampilan Anak Blank Putih. Solusi: Cek koneksi data internet, jika menggunakan wifi sekolah bisa diubah ke data internet pribadi
  2. Tiap Buka Afresto Tampil Unblock. Solusi: buka setting hape - cari Google - Isi otomatis/autofill harap di nonaktifkan terlebih dahulu, jika masih ke block kemungkinan siswa masih ada aplikasi hape yg berjalan.
  3. Tampil Tulisan Error. Solusi : diharap keluar aplikasi dahulu, lalu cek koneksi internetnya, kemudian coba untuk login lagi.
  4. Siswa Tidak Bisa Login. Solusi : login akun admin sekolah - pilih menu data - siswa - lalu cari siswa yg bermasalah kemudian reset password.
  5. Untuk Restart Paksa Iphone. Solusi : tekan tombol atas cepat, tekan tombol bawah cepat, lalu tekan tombol power dan tahan hingga hape ke restart.
  6. Iphone Tidak Bisa Kembali Home. Solusi : tap more information - pilih administrator - masukkan 123456 terus oke (sampai ada pesan salah) - tap cancel terus coba swipe ke home

Jawaban Ketikan Jawaban Soal Uraian Tidak Bisa Tersimpan:
  1. Masuk ke pengaturan 
  2. Pilih aplikasi
  3. Lalu klik penyimpanan
  4. Klik hapus data dan hapus memori


Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengunjung:

Postingan Populer

Diberdayakan oleh Blogger.